Komisi VIII Minta Masyarakat Hormati Keputusan Penetapan Awal Ramadhan 1445 H

JAKARTA – Pemerintah telah menetapkan 1 Ramadan 1445 H jatuh pada Selasa, 12 Maret 2024.