BUTONKPU Kabupaten Buton telah resmi menetapkan enam calon peserta Pemilihan Bupati dan Wakil Bupati tahun 2024.

KPU Buton pun telah mengundi dan menetapkan nomor urut kepada enam pasangan calon tersebut.

Baca Juga:  Puluhan Siswa SD di Buton Keracunan Makanan MBG, Wabup Minta Evaluasi Program

Para pasangan calon selanjutnya melaksanakan tahapan kampanye mulai 25 September 2024 hingga 23 November 2024, sebelum pelaksanaan pemungutan suara yang akan dilaksanakan pada 27 November 2024

Baca Juga:  Tim Ekspedisi Patriot UGM Terjun Kembangkan Kawasan Transmigrasi di Buton

Berikut enam pasangan calon peserta Pemilihan Bupati dan Wakil Bupati Buton tahun 2024 yang dirangkum dalam infografis berikut.

**